DESKRIPSI
Training Course Catodic Protection ini sangat penting karena aplikasi yang sukses dalam sistem Cathodic Protection membutuhkan tenaga kerja, peralatan & sumber daya. Pengetahuan & pengalaman sangat penting untuk mendapatkan hasil yang diinginkan di lapangan. Pelatihan ini akan membekali peserta mengenai pengetahuan praktis dalam menangani korosi khususnya penyebab external.
PT. BIRO KLASIFIKASI INDONESIA (Persero) melalui Unit BKI Academy berpartisipasi dalam mempersiapkan dan mendidik personil yang memiliki knowledge dan skill yang terampil untuk mendukung bisnis Anda di industri maritim dengan mengadakan Training Course Catodic Protection ini.
PT. BIRO KLASIFIKASI INDONESIA (Persero) yang didirikan pada tahun 1964 mencoba menjawab kebutuhan dan tantangan hari ini dan bahkan besok dengan mempersiapkan para profesional dan kapabilitas yang terampil dan kami selalu bekerja sama dengan Departemen Ketenagakerjaan & Transmigrasi dan BNSP (Badan Nasional Sertifikasi Profesi) untuk program training kami dan pengetahuan para fasilitator.
TUJUAN
Setelah mengikuti Training Course Catodic Protection ini peserta diharapkan:
1. Memahami mekanisme korosi secara umum dan khususnya pada sistem perpipaan
2. Memahami dan dapat memilih teknik teknik perlindungan terhadap korosi, khususnya sistem proteksi katodik, yang efektif untuk suatu sistem perpipaan
3. Merancang sistem proteksi katodik yang sesuai untuk suatu sistem perpipaan dan melakukan evaluasi terhadap sistem proteksi yang telah ada
4. Mengetahui teknik teknik untuk melakukan inspeksi dan monitoring terhadap sistem proteksi korosi pada perpipaan khususnya sistem proteksi katodik.
MATERI PEMBAHASAN
2. Aplikasi Proteksi Katodik
3. Testing and Maintaining Cathodic Protection Systems
DURASI
05 (lima) hari
METODE PEMBELAJARAN
1. Presentasi
2. Diskusi
3. Studi Kasus
4. Role Play
5. Evaluasi
SIAPA YANG PERLU IKUT
1. Inspektur Coating di Perusahaan
2. Engineer di perusahaan
3. Kontraktor Migas
PERSYARATAN
Reviews
There are no reviews yet.